Matematika

Pertanyaan

pada suatu jama'ah shalat di mushala terdapat 10 orang makmum.setelah salam di akhir sholat semua jama'ah salam berjabat tangan satu kali.maka banyak jabat tangan yang terjadi adalah....?

2 Jawaban

  • Bab Jabat Tangan
    Matematika SMP Kelas VII

    jumlah makmum = 10 orang
    imam = 1 orang

    jumlah semua jamaah = 10 + 1 = 11 orang
    maka, n = 11

    jumlah jabat tangan = 1/2 x n x (n - 1)
    jumlah jabat tangan = 1/2 x 11 x (11 - 1)
    jumlah jabat tangan = 1/2 x 11 x 10
    jumlah jabat tangan = 11 x 5
    jumlah jabat tangan = 55 kali
  • Diketahui :
    Makmum = 10 orang
    Imam = 1 orang
    Jumlah orang (n) = 11 orang

    Ditanya : Bnyk jabat tangan ?

    Dijawab :
    Banyak jabat tangan
    = 1/2 x n x (n - 1)
    = 1/2 x 11 x (11 - 1)
    = 1/2 x 11 x 10
    = 11 x 10/2
    = 11 x 5
    = 55 kali jabat tangan

    Jadi, banyak jabat tangan yang terjadi adalah 55 kali jabat tangan

Pertanyaan Lainnya