Kimia

Pertanyaan

 Tentukan pasangan asam basa dalam persamaan reaksi berikut :
a. H2O + H2O ⇒ H3O₊ + OH₋
b. HPO4²⁻ + H2O ⇒ H30⁺ + PO4³⁻

1 Jawaban

  • a. H₂O termasuk basa dan H₃O⁺ termasuk asam konjugasi nya.
      H₂O termasuk asam dan OH⁻ termasuk basa konjugasi nya

    b. HPO₄⁻² termasuk asam dan PO₄⁻³ termasuk basa konjugasinya
       H₂O termasuk basa dan H₃O⁺ lah asam konjugasinya

Pertanyaan Lainnya