sebuah dadu dan sebuah koin uang logam di lempar bersamaan. berapa peluang angka yang muncul adalah 3 dan muka koin yang muncul adalah gambar
Matematika
thamysehun
Pertanyaan
sebuah dadu dan sebuah koin uang logam di lempar bersamaan. berapa peluang angka yang muncul adalah 3 dan muka koin yang muncul adalah gambar
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
[tex]\displaystyle P(A\cap G)=P(A)\cdot P(G)\\P(A\cap B)=\frac16\cdot\frac12\\\boxed{\boxed{P(A\cap B)=\frac1{12}}}[/tex] -
2. Jawaban arsetpopeye
1 Dadu = {1, 2, 3, 4, 5, 6) => n(S) = 6
muncul angka {3} => n(A) = 1
P(A) = 1/6
1 koin = {A, G} => n(S) = 2
Muncul gambar {G} => n(B) = 1
P(B) = 1/2
Peluang muncul angka 3 pada dadu dan gambar​ pada koin
P(A n B) = P(A) . P(B) = 1/6 . 1/2 = 1/12