B. Indonesia

Pertanyaan

bukankah negosiasi dengan debat itu dalam pengertiannya sama ?

2 Jawaban

  • Negosiasi merupakan diskusi tawar menawar antardua belah pihak utk menemukan solusi, sedangkan debat merupakan upaya penyampaian pendapat dgn menggunakan fakta-fakta yang ada dan cenderung memaksakan pendapat dgn melemahkan pendapat lawan.
  • menurut saya tidak sama begini
    #negosiasi merupakan proses bertukar pendapat yang dilakuan oleh satu orang atau lebih yang melakukan tukar-menukar atau BARTER dan tawar menawar atau BERGAIN untuk mencapai kesepakatan bersama, sedangkan
    #Debat merupakan proses bertukar pendapat yang dilakukan oleh dua orang atau lebih yang membahas sebuah isu atau permasalahan yg menyertakan alasan bila perlu ditambah dengan bukti untuk mempertahankan argumentasi atau pendapat awal
    nah, dari kedua defenisi di atas kita dapat mengambil kesimpulan bahwasanya negosiasi berujung pada sepakat atau tidak sepakat sedangkan debat bertujuan untuk mempertahankan pendapat masing masing, biasanya debat berujung pada munculnya wawasan baru

    semoga bermanfaat

Pertanyaan Lainnya