Fisika

Pertanyaan

Suatu pemancar radio menggunakan osilator yang terbuat dari rangkaian seri RLC. Pemancar tersebut menggunakan rangkaian induktor L = 15 mH dan kapasitor C = 6 pF. Perkirakan berapa panjang gelombang radio terpancar?
a. 100[tex] \pi [/tex] m
b. 120[tex] \pi [/tex] m
c. 150[tex] \pi [/tex] m
d. 160[tex] \pi [/tex] m
e. 180[tex] \pi [/tex] m

1 Jawaban

  • RAC

    L = 15×10^3 H
    C = 6×10^-12 F
    λ = __?

    frekuensi resonansi
    f = 1/2π /√(L C)
    f = 1/2π / √(15×10^+3 • 6×10^-12)
    f = 1/2π / √9×10^-14)
    f = 1 / (2π • 3×10^-7)
    f = 10^7 / (6π) Hz

    panjang gelombang
    λ = c / f
    λ = 3×10^8 / (10^7 / (6π)
    λ = 180π m ← jwb

Pertanyaan Lainnya