Negara apa saja yang mendapat julukan di Asia Tenggara? Apa julukan nya?
IPS
Aliiyaa12
Pertanyaan
Negara apa saja yang mendapat julukan di Asia Tenggara? Apa julukan nya?
2 Jawaban
-
1. Jawaban ANIsaRafa
Negara-negara di Asia Tenggara yang memiliki julukan yaitu:
1). Indonesia dengan julukan Jamrud Khatulistiwa, Negara Maritim
2). Filiphina dengan julukan Negeri Lumbung Padi
3). Kamboja dengan julukan Hell on Earth
4). Malaysia dengan julukan Negeri Jiran
5). Myanmar dengan julukan Tanah Emas
6). Thailand dengan julukan Negeri Gajah Putih
7). Singapura dengan julukan Negeri Seribu Satu Larangan
8). Timor Leste dengan julukan Bumi Loro Sae
10). Vietnam dengan julukan Vietnam Rose
11). Laos dengan julukan Negara Tanah Yang Terkunci -
2. Jawaban Desca4ffajryRa1s
Indonesia = Zamrud Katulistiwa
Malaysia = Negeri Jiran
Thailand = Negeri Seribu Pagoda, Negeri Gajah Putih
Laos = The Land Locked Out Country
Vietnam = Vietnam Rose
Singapura = Negeri Seribu Satu Larangan, Negeri Kota
Filiphina = Negeri Lumbung Padi
Brunei Darussalam = Negeri Petro Dollar
Myanmar = Negeri Tanah Emas
Kamboja = Hell On Earth
Timur Leste = Bumi Loro Sae