pada prokariot saluran yang digunakan untuk perpindahan bahan genetik dari satu sel ke sel yang lain disebut
Biologi
aurasafira
Pertanyaan
pada prokariot saluran yang digunakan untuk perpindahan bahan genetik dari satu sel ke sel yang lain disebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban samehadatoel20
Bab: sel
Kelas: XI SMA
Kata kunci: perpindahan materi genetik
Pembahasan:
Pada prokariot saluran yang digunakan untuk perpindahan bahan genetik dari satu sel ke sel yang lain disebut PILI.
Bakteri yang berbeda jenis akan saling berdekatan saat akan bereproduksi secara konjugasi melalui jembatan sitoplasma. Jembatan sitoplasma inilah yang saling terhubung dengan pili seksual.
Perlu diketahui:
1. Flagela => untuk pergerakan
2. Ribosom => untuk sintesis protein
3. Plasmid => DNA silkuler
4. Mesosom => untuk respirasi organisme prokariot.
Jadi, jelas yah jawabannya bukan mesosom tapi pili.