Sebuah beban 500N,diungkit dengan sebuah linggis.Jika gaya yg diberikan sebesar 150N dan panjang lengan kuasa 150 cm,maka berapakah panjang lengan beban dan keu
Fisika
AlsitaKR
Pertanyaan
Sebuah beban 500N,diungkit dengan sebuah linggis.Jika gaya yg diberikan sebesar 150N dan panjang lengan kuasa 150 cm,maka berapakah panjang lengan beban dan keuntungan mekaniknya? Pliss jawabb yaa bagi yang tauu.. Beserta caranya.Thank you
2 Jawaban
-
1. Jawaban dijakhodijah
Lw.w=lf.f lw.500= 150.150 500 lw= 22500 lw= 45 cm keuntungan mekanik= f/w=150/500= 0,3 -
2. Jawaban yoannesania
w.lb=f.lk
500.lb=150.150
lb=22500/500=45cm
keutnungan mekanis=w/f=500/150=3.3