Biologi

Pertanyaan

Bagian struktur organisme prokariotik yang berfungsi alat gerak disebut ....

2 Jawaban

  • Flagela / flagel

    Flagel adalah alat gerak serupa ekor yang digunakan untuk bergerak oleh bakteri. Bakteri yang tidak memiliki flagel bergerak dengan cara berguling
  • Alat gerak dari organisme prokariotik yaitu bakteri adalah Flagela. Flagela merupakan alat gerak pada domain Eubacteria dan Archaebacteria.

Pertanyaan Lainnya