Di ruang tunggu suatu bank terdapat 30 kursi yang tersusun dalam 5 baris dengan 6 kursi pada setiap baris. Sepasang suami istri duduk di ruang tersebut, maka ba
Matematika
dewaayuverra
Pertanyaan
Di ruang tunggu suatu bank terdapat 30 kursi yang tersusun dalam 5 baris dengan 6 kursi pada setiap baris. Sepasang suami istri duduk di ruang tersebut, maka banyak cara duduk agar mereka berdua duduk dalam satu baris adalah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban ErikCatosLawijaya
Mapel : Matematika
Kelas : XII SMA
Bab : Kombinatorika
Pembahasan :
6 kursi pada setiap baris.
Suami dan istri dalam 1 baris dibaris pertama
= 6P2
= 6!/(6-2)!
= (6.5.4!)4!
= 30
karena ada 5 baris lagi maka banyak posisi duduk = 30 x 5 = 150 cara