SBMPTN

Pertanyaan

Tumbuhan teh sering dipangkas pucuknya untuk meningkatkan jumlah percabangan dan jumlah daun muda yang terbentuk. Proses biologis yg terkait dengan hal tersebut adalah

1 Jawaban

  • Pertanyaan : Tumbuhan teh sering dipangkas pucuknya untuk meningkatkan jumlah percabangan dan jumlah daun muda yang terbentuk. Proses biologis yang terkait dengan hal tersebut adalah ...

    Jawaban : 
    Proses biologis yang terkait => Menekan pertumbuhan meristem apikal dan meningkatkan pertumbuh meristem lateral.


    Semoga membantu :)   

Pertanyaan Lainnya