Energi kinetik. bagaimanakah perubahan kecepatan gerak anak sedang bermain perosotan?
Fisika
einyy
Pertanyaan
Energi kinetik.
bagaimanakah perubahan kecepatan gerak anak sedang bermain perosotan?
bagaimanakah perubahan kecepatan gerak anak sedang bermain perosotan?
1 Jawaban
-
1. Jawaban weningd
Energi kinetik merupakan energi benda berdasarkan geraknya. Saat berada di atas perosotan, energi kinetik sama dengan nol, karena anak tidak bergerak. Namun ketika anak sudah merosot, energi kinetik akan bertambah. Energi kinetik terbesar terdapat ketika anak hampir sampai di bawah (belum berhenti). Setelah anak sampai di bawah (diam), energi kinetik kembali menjadi nol.
Semoga membantu, maaf kalau salah