Hitunglah luas permukaan kubus yang memiliki panjang rusuk 12 meter
Matematika
Yurbiehunter12
Pertanyaan
Hitunglah luas permukaan kubus yang memiliki panjang rusuk 12 meter
2 Jawaban
-
1. Jawaban wilsonrubik123
Luas permukaan kubus =
6 × s^2 =
6 × 12^2 =
6 × 144 =
864m^2 -
2. Jawaban kiki877
Luas permukaan kubus :
= 6 x s²
= 6 x 12²
= 6 x 144 = 864 m²
Semoga membantu