Matematika

Pertanyaan

Sebuah mobil memerlukan waktu 1 jam 40 menit untuk menempuh jarak 117 km.berapa rata rata kecepatan mobil itu

2 Jawaban

  • Bab Kecepatan
    Matematika SMP Kelas VII

    40 menit = 40/60 = 2/3 jam

    kecepatan rata-rata
    = jarak / waktu
    = 117 : 1 2/3
    = 117 : 5/3
    = 117 x 3/5
    = 70,2 km/jam
  • 1 jam 40 menit =
    60menit + 40menit =
    100menit

    Kecepatan rata - rata = s ÷ h
    117km ÷ 100menit/1jam =
    117km × 60menit/100menit =
    70,2km/ jam

Pertanyaan Lainnya