Fisika

Pertanyaan

Perbandingan intensitas bunyi yang diterima dua pengamat A dan B jika masing-masing berjarak 2 meter dan 4 meter dari sumber bunyi adalah …A) 1 ; 4B) 1 ; 2C) 4 : 1D) 2 : 1

1 Jawaban

  • BUNYI
    - intensitas

    Perbandingan intensitas bunyi yang diterima dua pengamat A dan B jika masing-masing berjarak 2 meter dan 4 meter dari sumber bunyi adalah …
    C) 4 : 1

    karena
    I = P / A = P / (4
    π r²)
    I berbanding terbalik dengan kuadrat jarak

Pertanyaan Lainnya