Matematika

Pertanyaan

Diketahui:
A = {0,1,2,3,4,5},
B = {2,3,5}, dan
C = {3,4,5,6,7}
D ={0,7,14}
pasangan himpunan yang tidak saling lepas dan himpunan yang satu merupakan bagian yang lainnya adalah

1 Jawaban

  • pasangan himpunan yang tidak saling lepas =

    A { 0 , 1 , 2 , 3 , 4 , 5 } dan B { 2 , 3 , 5 }

    himpunan yang satu merupakan bagian yang lainnya [himpunan semesta] =

    S [ 0 , 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 , 9 , 10 , 11 , 12 , 13 , 14 ]

Pertanyaan Lainnya