Suatu hari Rina pergi berwisata ke daerah lereng gunung berapi. Rina melihat tanaman yang ada di daerah tersebut tumbuh subur. Menurutmu, adakah hubungan antara
Biologi
dwishandika1473
Pertanyaan
Suatu hari Rina pergi berwisata ke daerah lereng gunung berapi. Rina melihat tanaman yang ada di daerah tersebut tumbuh subur. Menurutmu, adakah hubungan antara
gunung berapi dengan kesuburan tanah?
gunung berapi dengan kesuburan tanah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban setiadewii
hubungan antara gunung berapi dengan kesuburan tanah disekitarnya adalah saat gunung berapi meletus gunung berapi akan mengeluarkan material-material seperti bebatuan, lahar, dan abu vulkanis. material dari gunung berapi dapat menyuburkan tanah yakni abu vulkanis. sehingga tanah disekitar gunung berapi sangat subur
*semoga membantu