Seorang penderita rabun jauh memiliki titik jauh 400 cm agar dapat melihat benda secara normal. Maka kekuatan kaca mata yang harus dipakai sebesar...
Fisika
dewi140574
Pertanyaan
Seorang penderita rabun jauh memiliki titik jauh 400 cm agar dapat melihat benda secara normal. Maka kekuatan kaca mata yang harus dipakai sebesar...
2 Jawaban
-
1. Jawaban TentorNF
Diketahui
PR = 400 cm = 4 m
Ditanya
Kuat lensa kacamata, P
Dijawab
P = -1/PR
P = -1/4
P = -0,25 D -
2. Jawaban cingcang
ALAT OPTIK
• mata dan kacamata
miopi
PR = 400 cm
P = __?
Kekuatan lensa kacamata
P = - 100/PR
P = - 100/400
P = - ¼ D ← jwb