Matematika

Pertanyaan

bagaimana cara menghitung hasil nilai nem sekolah dasar ini, Bahasa Indonesia 72.0, Matematika 62.5, IPA 72.5 dan berapakah nilai rata rata nya. terima kasih...

2 Jawaban

  • Jumlah nilai = 72,0 + 62,5 + 72,5 = 134,5 + 72,5 = 207
    Nilai rata rata = 207 : 3 = 69
  • Langkah pertama jumlahkan ketiga nilai yg sudah diperoleh. Lalu dibagi dg banyaknya nilai yaitu 3.

    72.0 + 62.5 + 72.5
    --------------------------
    3
    = 207/3
    = 69

Pertanyaan Lainnya