apa satuan untuk pengukuran pencahayaan
Fisika
toni118
Pertanyaan
apa satuan untuk pengukuran pencahayaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban TiaraShanty2002
Pertanyaan : Apa satuan untuk pengukuran pencahayaan?
Jawaban : Satuan untuk pengukuran pencahayaan => Candela (cd) {dalam SI}
Alat ukur => Luxmeter / Light meter.
Semoga membantu :)
Maaf hanya tau segitu :)