Fisika

Pertanyaan

Sebuah benda bergerak sepanjang sumbu-X dengan persamaan: x=3t^2+5t-4x, x dalam m dan t dalam sekon. Kecepatan rata-rata dari t = 1 s sampai t = 2 s adalah ….

1 Jawaban

  • x = 3t² + 5t - 4 m
    t1 = 1 s
    t2 = 2 s
    x1 = 3.1² + 5.1 - 4 = 4 m
    x2 = 3.2² + 5.2 - 4 = 18 m
    v = (x2-x1) / (t2-t1) = (18-4) / (2-1) = 14 m/s

Pertanyaan Lainnya