Fisika

Pertanyaan

seorang anak bermassa 20 kg bermain ayunan yang berosilasi sesuai dengan gerak harmonik sederhana. simpangan terjauh ayunan tersebut adalah 1 m. konstanta pegas adalah 500 n.m pangkat min 1. energi mekanik gerak tersebut adalah... j
A. 200
B. 250
C.300
D. 350
E. 400

1 Jawaban

  • Gerak Harmonik Sederhana.
    Kelas X kurikulum 2013 revisi 2016.

    EM = 1/2 kA²
           = 1/2 (500 Nm⁻¹)(1 m)² = 250 J

Pertanyaan Lainnya