sebuah tanki berbentuk tabung tertutup mempunyai volume 2156cm jika panjang tanki 14cm dan π=22/7 maka luas permukaan tanki tersebut adalah....
Matematika
muyaizakia
Pertanyaan
sebuah tanki berbentuk tabung tertutup mempunyai volume 2156cm jika panjang tanki 14cm dan π=22/7 maka luas permukaan tanki tersebut adalah....
2 Jawaban
-
1. Jawaban ravennova
2156=22/7.r'2.14
2156=44.r'2
r'2=49 r=7
L.perm=2.22/7.7(7+14)
=44(21)
=924 cm'2 -
2. Jawaban widyamayang
v=πr²t
2156=22/7xr²x14
2156x7=22r²x14
15092=22r²x14
15092=308r²
15092÷308=r²
49=r²
7=r
r=7
L.P= 2πr(r+t)
L.P= 2×22/7×7(7+14)
L.P= 44/7×7×21
L.P= 44×22
L.P= 968