B. Arab

Pertanyaan

mengapa allah menyuruh umat manusia untuk mempelajari sejarah? apa manfaat dan faedah mempelajarinya

2 Jawaban

  • allah menyuruh kita mempelajari sejarah karena memiliki beberapa manfaat seperti
    1.sejarah berfungsi sebagai pembelajaran bagi kita terhadap apa yang telah terjadi dulu.
    2. sejarah sebagai peringatkan agar kita tidak mengulang kesalahan yang telah di lakukan umat terdahulu.
    3. sejarah berfungsi agar kita dapat menteladani kehidupan yang baik yang terjadi dahulu.
  • Allah menyuruh umat manusia untuk mempelajari sejarah supaya kita dapat mengambil hikmah dari kejadian yg telah lewat

Pertanyaan Lainnya