Mesin kalor Carnot mengambil 1000kkal dari reservior 627 derajat celcius dan nengeluarkannya pada reservior 27 derajat celcius, maka kalor yang dikeluarkan ke r
Fisika
Agnialhaq
Pertanyaan
Mesin kalor Carnot mengambil 1000kkal dari reservior 627 derajat celcius dan nengeluarkannya pada reservior 27 derajat celcius, maka kalor yang dikeluarkan ke reservior 27 derajat celcius adalah?
A. 43,1 kkal
B. 33,3 kkal
C. 600 kkal
D. 666,7 kkal
A. 43,1 kkal
B. 33,3 kkal
C. 600 kkal
D. 666,7 kkal
1 Jawaban
-
1. Jawaban Yamuk
Diket :
Q1=1000
T2=27c+273= 300 K
T1=627c+273= 900 K
Rumus =
Q2/Q1 = T2/T1
dit: Q2..?
jadi , Q2=Q1.T2/T1
Q2= 1000.300/900
Q2=1000.0,333
Q2= 33,3