Matematika

Pertanyaan

tolong dibantu cara jawabnya kak!!
tolong dibantu cara jawabnya kak!!

1 Jawaban

  • Saya coba bantu yah !

    Penyelesaian :
    -------------------

    Dari soal bisa diketahui bahwa :
    K.persegi panjang = 80 cm
    p = (5x - 1) cm
    l = (2x + 6) cm

    Pertama, kita mencari nilai dari x dulu dengan menggunakan rumus keliling persegi panjang :

    K.persegi panjang = 80 cm
    2p + 2l = 80
    2 (5x - 1) + 2 (2x + 6) = 80
    10x - 2 + 4x + 12 = 80
    10x + 4x - 2 + 12 = 80
    14x + 10 = 80
    14x = 80 - 10
    14x = 70
    x = 5

    Setelah itu, barulah kita cari panjang dan lebarnya dengan memasukan x = 5 :

    p = 5x - 1
    p = 5 (5) - 1
    p = 25 - 1
    p = 24 cm

    l = 2x + 6
    l = 2 (5) + 6
    l = 10 + 6
    l = 16 cm

    Maka, panjang dan lebarnya berturut turut yaitu 24 cm dan 16 cm (C)

    Semoga bisa membantu yah