Biologi

Pertanyaan

Mengapa kebiasan mengudap (ngemil) tidak baik bagi sistem pencernaan?

2 Jawaban

  • .Karena bahan makanan cemilan banyak mengandung bahan penyedap,zat kimia,bahan pewarna dan zat pengawet yang dapat mengganggu kelancaran sistem pencernaan jika terus-menerus mengemil

    Semoga Membantu
  • Camilan banyak menggunakan bahan kimia, seperti pengawet, perasa, pewarna, penyedap rasa, dll. Hal ini dapat melemahkan kinerja dari sistem pencernaan dan bisa menimbulkan penyakit apabila dikonsumsi terus-menerus sebagai kudapan atau càmilan.

Pertanyaan Lainnya