Matematika

Pertanyaan

Bagaimana caranya mencari tinggi jika sudah diketahui luas alasnya dan volumenya

2 Jawaban

  • volume = luas alas x tinggi

    tinggi = volume / luas alas

    #SemogaMembantu
  • Mencari tinggi Tabung : ↓
    t = V/ La
    t = V/ π.r²

    Mencari tinggi Kerucut :↓
    t =  V x 3 : La
    t = V x 3 : π.r²

Pertanyaan Lainnya