Apa manfaat meminum susu untuk tulang?
Biologi
buswaydan6311
Pertanyaan
Apa manfaat meminum susu untuk tulang?
1 Jawaban
-
1. Jawaban 30041108
susu memiliki berbagai manfaat apabila di konsumsi. salah satu untuk tulang. karena susu mengandung kalsium, fosfor dan magnesium yang bermanfaat terhadap kesehatan tulang. seperti menjaga tulang tetap kuat dan terhindar dari keropos tulang.