Sebuah kubus besi bersisi 10 cm. setelah ditimbang , masanya 1 kg. Hitung lah massa jenis dan besar tekanan yang dialami meja jika kubus besi tersebut diletakk
Fisika
wisla
Pertanyaan
Sebuah kubus besi bersisi 10 cm. setelah ditimbang , masanya 1 kg. Hitung lah massa jenis dan besar tekanan yang dialami meja jika kubus besi tersebut diletakkan dimeja (g = 10 m/s2)
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
[tex]\displaystyle s=0,1\,\text{m}\\m=1\,\text{kg}\\g=10\,\text{m/s}^2\\\\\rho=?\\p=?\\\\\rho=\frac{m}{V}\\\rho=\frac{m}{s^3}\\\rho=\frac{1}{(0,1)^3}\\\rho=\frac{1}{\frac{1}{1000}}\\\boxed{\boxed{\rho=1000\,\text{kg/m}^3}}\\\\p=\frac{F}{A}\\p=\frac{mg}{s^2}\\p=\frac{1\cdot10}{(0,1)^2}\\p=\frac{10}{0,01}\\\boxed{\boxed{p=1000\,\text{N/m}^2}}[/tex] -
2. Jawaban 0xff
Cara mencari Massa Jenis adalah harus diketahui volume dan massaNya, disoal belum tercantum volume kubus. Oleh karena itu kita cari volume kubus dengan rumus
V = s³
= 10³
= 1.000 cm³ = 0,001 m³
Setelah diketahui volumeNya lanjut kita cari Massa Jenis, dengan rumus.
ρ = m/v
= 1/0,001
= 1.000 Kg/m³ ← Massa Jenis
dapat diketahui, massa jenis kubus tersebut adalah 1.000 Kg/m³
Cara mencari tekanan adalah harus dikrtahui Luas alas dan Gaya, karena disoal belum tercantum Luas dan Gaya maka kita akan mencari keduanya.
Untuk mencari Luas gunakan rumus
La = s²
= 10²
= 100 cm² = 0,01 m²
Lalu cari gaya yang dibeikan balok dengan menggunakan rumus
F = m × g
= 1 × 10
= 10 N
Dapat diketahui gayaNya adalah 10 N dan luasNya adalah 0,01 m².
Setelah diketahui keduaNya maka kita cari tekanan yang diberikan oleh balok tersebut dengan menggunakan rumus
P = F/A
= 10/0,01
= 1.000 N/m²
Oke, kesimpulannya Massa JenisNya 1.000 Kg/m³ dan TekananNya 1.000 N/m².