Jika x¹ dan x² adalah akar-akar dari persamaan kuadrat 2x² - 6x - p = 0 dan x¹ - x² = 5, maka tentukanlah nilai p.
Matematika
Karmila08
Pertanyaan
Jika x¹ dan x² adalah akar-akar dari persamaan kuadrat 2x² - 6x - p = 0 dan x¹ - x² = 5, maka tentukanlah nilai p.
2 Jawaban
-
1. Jawaban Gilangrama4
Pembahasan :
---------------------
Dari persamaan kuadrat di soal dikertahui a = 2, b = -6, dan c = -p.
x1- x2=(√D) / a
⇒ (x¹ - x²) a =√D
⇒ (x¹ - x²) a=√(b2- 4.a.c)
⇒ 5(2) =√(36 - 4.2.(-p)
⇒ 10 =√(36 + 8p)
⇒ 100 =36 + 8p
⇒ 8p = 64
⇒ p = 8.
↪Semoga membantu -
2. Jawaban ShanedizzySukardi
Materi; Persamaan Kuadrat (Reguler)
Dengan menggunakan teorema Vieta, berlaku
x1 + x2 = 6/2 = 3
diketahui bahwa x1 - x2 = 5
Eliminasi x2 sehingga diperoleh
2x1 = 8
x1 = 4
berarti x2 = -1
Gunakan teorema Vieta kembali:
x1.x2 = -p/2
4(-1) = -p/2
-p=-8
p=8.
Jadi, nilai p adalah 8