Fisika

Pertanyaan

jelaskan hubungan antara gaya gerak dan energi?

1 Jawaban

  • Hubungan antara Gaya dan Energi Energi diartikan sebagai  kemampuan suatu benda dalam melakukan kerja. Jelaslah bahwa ada hubungan antara gaya dan energi. Dalam keseharian energi disebut tenaga. Energi yang dimiliki batu yang terlontar disebut energi gerak atau energi kinetik. Jadi semua benda yang bergerak memiliki energi kinetik, misal mobil melaju, orang berlari atau bola melambung.

Pertanyaan Lainnya