Matematika

Pertanyaan

persamaan garis yang melalui titik (3,-1) dan tegak lurus terhadap persamaan garis 2x + 3y = 6 adalah..
a. 3x - 2y = 11
b. -3x + 2y = 11
c. 3x + 2y = 11
d. -3x - 2y = 11

caranya yang lengkap yaa

2 Jawaban

  • Kita coba pakai cara cepat.
    Pers garis yg melalui titik (a, b) dan tegak lurus garis Ax+By+C=0 adalah
    Bx-Ay=Ba-Ab
    DIKETAHUI
    pers garis itu 2x+3y=-6 dn titik yg dilalui (3, -1) berarti pers garis yg dmaksud adalah
    3x-2y=3.3-2(-1)=11
    Jadi, pers garis itu adalah 3x-2y=11 (A)
  • 2x + 3y = 6
    3y = -2x + 6
    y = -2/3 x + 2

    Maka dari persamaan itu didapatkan gradien 1 = -2/3

    Jika tegak lurus,
    Gradien 1 * gradien 2 = -1
    -2/3 * gradien 2 = -1
    gradien 2 = 3/2

    Melalui (3,-1)
    y - y1 = m (x - x1)
    y + 1 = 3/2 (x - 3)
    y = 3/2 x - 11/2
    ----------------------- * 2
    2y = 3x - 11
    3x - 2y = 11

    Jawaban A

Pertanyaan Lainnya