unsur A memiliki nomor atom 20 dan unsur B memiliki nomor atom 35. pernyataan yang benar mengenai unsur A dan B adalah?
Kimia
alimutiah
Pertanyaan
unsur A memiliki nomor atom 20 dan unsur B memiliki nomor atom 35. pernyataan yang benar mengenai unsur A dan B adalah?
2 Jawaban
-
1. Jawaban Syechan15
unsur A golongan 2A
unsur B golongan 7A -
2. Jawaban rikuta7
Konfigurasi elektron 20^A :
1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 4s²
Unsur A memiliki elektron valensi berjumlah 2
Unsur A tergolong Golongan II A ( Alkali Tanah )
Unsur A berada di periode 3
Agar stabil, unsur A dapat membentuk ion positif ( kation ) Ca^2+
Jika ditelusuri, unsur A ialah unsur Kalsium ( Ca )
Konfigurasi elektron 35^B :
[ Ar ] 4s² 3d^10 4p^5
Unsur B memiliki elektron valensi berjumlah 17
Unsur B tergolong Golongan VII A ( Halogen )
Unsur B berada di periode 4
Agar stabil, unsur B dapat membentuk ion negatif ( anion ) Cl^-
Jika ditelusuri, unsur A ialah unsur Klorin ( Cl )
Unsur A dan unsur B dapat membentuk senyawa ion dengan rumus AB2