SBMPTN

Pertanyaan

Nilai rata-rata dari 23 siswa adalah 7,6. Dari pemeriksaan ulang terdapat 2 data yang salah seharusnya tertulis 8,5 Dan 8,7. Jika rata-rata nilai data yang salah adalah 6,7 maka nilai rata-rata siswa setelah pembetulan adalah...
A. 7,6
B. 7,76
C. 8,6
D. 8,7
E. 8,76

2 Jawaban

  • Rata-rata yang salah = 6,7
    Jumlah nilai yang salah = 6,7 x 2 = 13,4
    Jumlah nilai yang salah setelah pembetulan = 8,5 + 8,7 = 17,2
    Selisihnya = 17,2 - 13,4 = 3,8

    Rata-rata 23 siswa = 7,6
    Jumlah nilai 23 siswa = 7,6 x 23 = 174,8
    Jumlah nilai 23 siswa setelah pembetulan = 174,8 + 3,8 = 178,6
    Rata-rata 23 siswa setelah pembetulan = 178,6 / 23 = 7,76

    JAWABAN = B

    Jadikan terbaik ya, makasih
  • rata-rata siswa = [(23×7,6) - (2×6,7) + (8,5 +8,7)]/23
    rata-rata siswa = [174,8 - 13,4 + 17,2]/23
    rata-rata siswa = 178,6/23
    rata-rata siswa = 7,765 = 7,77
    Jadi nilai rata-rata siswa setelah pembetulan adalah 7,77

Pertanyaan Lainnya