apa pengertian kalimat induktif beserta contohnya yg lengkap ????
B. Indonesia
zulviadharma
Pertanyaan
apa pengertian kalimat induktif beserta contohnya yg lengkap ????
1 Jawaban
-
1. Jawaban ziyadak26
Paragraf Induktif itu adalah paragraf yang diawali penjelasan di awalnya lalu diakhiri dengan kalimat utama
Contohnya:
Demam yang tinggi yang terjadi selama beberapa hari dapat dicurigai sebagai demam berdarah. Seseorang yang menderita demam berdarah juga mengalami pendarahan dari lubang hidung atau biasa disebut mimisan. Selain itu, muncul bintik-bintik merah pada tubuh. Semua gejala tersebut hendaknya diperhatikan sehingga jika terjadi gejala-gejala tersebut, penderita bisa ditolong dan ditangani dokter.
TANDAI SEBAGAI YANG TERBAIK