Fungsi Permintaan Q = -P+20. Fungsi Penawaran Q = P-10. Pemerintah menetapkan pajak sebesar 2 satuan. Besar pajak yang ditanggung produsen dan konsumen adalah..
Ekonomi
olvm
Pertanyaan
Fungsi Permintaan Q = -P+20. Fungsi Penawaran Q = P-10. Pemerintah menetapkan pajak sebesar 2 satuan. Besar pajak yang ditanggung produsen dan konsumen adalah...
1 Jawaban
-
1. Jawaban 18Navillera
Qd = -P + 20
Qs = P - 10
» Keseimbangan sebelum pajak
Qd = Qs
-P + 20 = P - 10
2P = 30
P =15
Q = -P + 20
Q = -15 + 20
Q = 5
Maka,
Qe = 5
Pe = 15
» Keseimbangan setelah pajak
Qs = P - 10
Qst = a + b(P - t)
Qst = -10 + 1(P - 2)
Qst = -10 + P - 2
Qst = P - 12
Qd = Qst
-P + 20 = P - 12
2P = 32
P = 16
Q = -P + 20
Q = -16 + 20
Q = 4
Maka,
Qe' = 4
Pe' = 16
» Pajak yg ditanggung konsumen
tk = (Pe' - Pe) * Qe'
tk = (16 - 15) * 4
tk = 1 * 4
tk = 4
» Pajak yg ditanggung produsen
T = t * Qe'
T = 2 * 4
T = 8
tp = T - tk
tp = 8 - 4
tp = 4