PPKn

Pertanyaan

1.Siapa yang membantu Presiden dalam menjalankan tugasnya ?

2.Bagaimana bunyi Sila pertama Pancasila pada Piagam Jakarta?


3.Siapakah dua tokoh perumus Pancasila yang juga sebagai anggota Panitia Sembilan ?

2 Jawaban

  • Tingkat SD
    1) Wakil Presiden
    2) Ketuhanan Dengan kewajiban menjalankan syariat-syariat Islam bagi para pemeluk-pemeluknya.
    3) a) Ir.Soekarno
    b) Moh. Yamin

    Semoga membantu....
    #MaafJikaAdaYgSalah
  • jawabannya adalah
    1.wakil presiden dan menteri-menteri
    2. Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat syariat Islam bagi para pemeluknya
    3. Ir. Soekarno dan Mr.Muhammad Yamin

Pertanyaan Lainnya