Biologi

Pertanyaan

tuliskan organ genital internal dan eksternal pada laki-laki dan perempuan ??

mohon bantuannya

1 Jawaban

  • Genitalia internal
    adalah suatu alat reproduksi wanita yang terletak di dalam rongga pelvis.
    ·Genitalia interna terdiri dari 3 bagian yaitu uterus, tuba fallopi dan ovarium
    ·Uterus terbagi atas 2 bagian yaitu : servik uteri dan corpus uteri
    ·Tuba fallopi terbagi atas 4 bagian yaitu : pars interstialis, pars ismika tubae, pars ampula tubae dan pars infundibulo tubae
    ·Ovarium terbagi 2 bagian yaitu : korteks ovarii dan medulla ovarii
    ·Fungsi dari ovarium adalah : Perkembangan dan pelepasan ovum, sintesa dan sekresi hormon steroid.
    GENITALIA EKSTERNAL
    Organ reproduksi eksterna pada wanita sering disebut vulva, mencakup semua organ yang dapat terlihat dari luar. Bentuk vulva pada masing masing wanita bervariasi, tapi pada dasarnya alat alat reproduksinya sama saja.
    1.Mons Pubis/ Mons Veneris
    2.Labia Mayora
    3.Labia Minora
    4.Clitoris/ Klentit
    5. Vestibulum
    6. Kelenjar Bartholini dan Skene
    7. Ostium Uretra
    8. Ostium Vagina
    9. Hymen
    10. Perineum

Pertanyaan Lainnya