Matematika

Pertanyaan

sebuah bangun datar terdiri atas gabungan persegi dan setengah lingkaran dengan panjang sisi adalah 28 cm, berapa keliling bangun tersebut?

2 Jawaban

  • PERSEGI dan SETENGAH LINGKARAN
    s = 28 cm
    d = 28 cm
    K bangun = ...?

    K bangun = (3s) + (1/2 × phi x d)
    K bangun = (3 × 28) + (1/2 × 22/7 × 28)
    K bangun = 84 + 44
    K bangun = 128

    Jadi keliling bangun tersebut adalah 128 cm
  • Bangun datar gabungan persegi dan setengah lingkaran

    K = (3s) + (½ × π × d)
    K = (3 × 28) + (½ × 22/7 × 28)
    K = 84 + 44
    K = 128 cm

    Semoga berguna +_+

Pertanyaan Lainnya