tentukan persamaan garis yang memotong sumbu x negatif 5cm (titik a) dan memotong sumbu y positif di titik b hingga OB=5cm
Matematika
Amanda4338
Pertanyaan
tentukan persamaan garis yang memotong sumbu x negatif 5cm (titik a) dan memotong sumbu y positif di titik b hingga OB=5cm
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Bab Persamaan Garis
Matematika SMP Kelas VIII
pada sumbu x di - 5 → (-5, 0) → (x1, y1)
pada sumbu y di 5 → (0, 5) → (x2, y2)
(y - y1) / (y2 - y1) = (x - x1) / (x2 - x1)
(y - 0) / (5 - 0) = (x - (-5)) / (0 - (-5))
5y = 5 (x + 5)
5y = 5x + 25
5x - 5y = - 25
atau
x - y = - 5