Biologi

Pertanyaan

Jelaskan skema tahap perkembangan alga secara konjugasi!

1 Jawaban

  • Filament Spirogyra yang berhaploid ( n ) yang berbeda jenis dengan saling berdekatan.Sel-sel yang akan saling berdekatan dengan membentuk tonjolan merupakan jembatan konjugasi.Protoplasma sel yang satu ( + ) berpindah ( mengalir ) ke sel pasangannya ( – ).Terjadi plasmogami diikuti dengan kariogami.Konjugasi menghasilkan zigospora yang berdiploid ( 2n ) Zigospora ( 2n ) membelah secara miosis dengan menghasilkan 4 sel haploid ( n ).Dari 4 sel haploid yang kemudian dihasilkan, umumnya hanya terdapat satu yang dapat tumbuh menjadi benang Spirogyra baru.

    Semiga Benar dan Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya