Jika Q adalah titik pusat simetri putar persegi TUVW, maka luas daerah yang diarsir adalah....
Matematika
Amar0814
Pertanyaan
Jika Q adalah titik pusat simetri putar persegi TUVW, maka luas daerah yang diarsir adalah....
1 Jawaban
-
1. Jawaban ErikCatosLawijaya
Mapel : Matematika
Tingkat : Ujian Nasional SMP 2016
Bab : Bangun datar
Pembahasan :
Karena Q adalah titik simetri putar, maka...
Luas diarsir = 90/360 . Luas Persegi kecil
Luas diarsir = 1/4 . Luas Persegi Kecil
Luas diarsir = 1/4 (16)²
Luas diarsir = 1/4 (256)
Luas diarsir = 64 cm²