Biologi

Pertanyaan

Sebutkan perbedaan Oomycotina dan Myxomicotina.

1 Jawaban

  • Myxomycota (jamur lendir) :

    -Habitat di tempat lembab/basah.
    -Tubuh vegetatif seperti lendir, tanpa dinding sel, multinukleat.
    -Reproduksi : generatif (singami), vegetatif (pembentukan spora).
    -Dapat mengubah bentuk tubuh sebagai respon terhadap lingkungan.
    -Jenis :
    Myxomycota (tidak bersekat).
    Acrasiomycota (bersekat).
    Contoh : Dictyostelium discoideum.

    - Oomycota (jamur air) :

    -Habitat di tempat lembab/basah.
    -Benang hifa tidak bersekat melintang.
    -Dinding sel terdiri dari selulosa.
    -Reproduksi : aseksual (zoospora), seksual (membentuk zigot menjadi oospora).
    -Contoh : Saprolegnia, Phythium, Phytophora sp.

Pertanyaan Lainnya