Sebutkan perbedaan antara benda hidup (makhluk hidup) dan benda mati. Dan berikan contoh dari benda hidup dan benda mati tersebut
Biologi
LinggarDiajeng3343
Pertanyaan
Sebutkan perbedaan antara benda hidup (makhluk hidup) dan benda mati. Dan berikan contoh dari benda hidup dan benda mati tersebut
2 Jawaban
-
1. Jawaban ecaesternesia
Benda hidup :
1. Bernapas
2. Berkembang biak
3. Bergerak
4. Mencari makan dan minum
contoh benda hidup : manusia, hewan, dan tumbuhan
Benda mati :
1. Tidak Bernapas
2. Tidak Berkembang biak
3. Tidak Bergerak Sendiri
4. Tidak Mencari makan dan minum
contoh benda mati : batu, air, perabot rumah, perkakas, dll. -
2. Jawaban melly2007
benda hidup adalah makhluk hidup yang diciptakan oleh tuhan , ciri ciri makhluk hidup adalah bernafas , makan dan minum , bertumbuh besar , dan dapat mati.
contoh benda hidup adalah manusia , hewan , dan tumbuhan.
benda mati adalah benda yang tak bisa bergerak.
contoh benda mati adalah meja , kursi , dan pintu