B. Indonesia

Pertanyaan

Sebutkan dan jelaskan unsur-unsur intrinsik yang terdapat dalam cerpen

1 Jawaban

  • Mapel : Bahasa Indonesia
    Kelas : VII SMP
    Materi : Cerpen

    Pembahasan :
    Unsur unsur intrinsik cerpen yaitu...
    - Tema, merupakan ide pokok cerita tsb
    - Penokohan, seperti penentuan watak tokoh akn menjadi apa
    - Pesan Moral, pesan yang ingin disampaikan pengarang
    - Latar, berupa keterangan tempat, suasana dan waktu kejadian pada cerita tsb
    - Alur, urutan kejadian cerita tsb

Pertanyaan Lainnya