Sebutkan sistem organela yang menyusun Paramaecium.
Biologi
elsazuliyanti9088
Pertanyaan
Sebutkan sistem organela yang menyusun Paramaecium.
2 Jawaban
-
1. Jawaban Ryder11
Ada beberapa organel sel yaitu
- Makronukleus = Mengendalikan aktivitas sel
- Mikronukleus = Sebagai alat reproduksi
- Vakuola makanan = Sebagai tempat menyimpan cadangan makanan
- Vakuola kontraktil = Berfungsi mengatur air di dalam sel
- Silia = Sebagai alat gerak
- Membran sel = Mengatur masuk dan pertukaran zat -
2. Jawaban samehadatoel20
PARAMAECIUM
Berikut organel sel yang dimiliki paramaecium:
1. Silia (rambut getar) => untuk menempel dan pergerakan
2. Makronukleus => pengendali aktivitas sel
3. Mikronukleus => untuk reproduksi
4. Vakuola makanan => untuk mencerna makanan
5. Vakuola kontraktil => sebagai organ osmoregulator
6. Membran plasma => pengatur keluar-masuk zat
7. Trikosis => untuk mempertahankan diri