Apa yang akan terjadi jika di bumi ini tidak ada organisme yang berperan sebagai pengurai? Jelaskan.
Biologi
keylin3366
Pertanyaan
Apa yang akan terjadi jika di bumi ini tidak ada organisme yang berperan sebagai pengurai? Jelaskan.
2 Jawaban
-
1. Jawaban riansianipar
benda benda yang sudah mati tidak akan membusuk karena organisme pengurai adalah organisme yang membusukan benda yang sudah mati -
2. Jawaban WallStreet
=> Jika makhluk hidup sudah mati, jasadnya akan utuh dan tidak mengalami proses pembusukan
=> Benda - Benda Abiotik lainnya seperti Kayu, Kertas akan tidak bisa melapuk sehingga akan membuat kotor lingkungan
Semoga Bermanfaat
Makasih ^-^