Matematika

Pertanyaan

Budi menabung di Bank dengan setoran pada tiga bulan pertama Rp. 500.000 per bulan pertama. Setiap empat bulan budi menambahkan setoran uang Tabunganny sebesar Rp. 20.000 dari setoran tiga bulan sebelumnya. Total tabungan budi pada bulan ke 14 adalah

1 Jawaban

  • Bab Statistika
    Matematika SMP kelas IX

    3 bulan pertama, masing-masing 500.000
    3 bulan kedua, ditambahkan 20.000 → masing-masing 520.000
    3 bulan ketiga, ditambahkan 20.000 → masing-masing 540.000
    3 bulan keempat, ditambahkan 20.000 → masing-masing 560.000
    2 bulan selanjutnya, ditambahkan 20.000 → masing-masing 590.000

    total tabungan = (3 x 500.000) + (3 x 520.000) + (3 x 540.000) + (3 x 560.000) + (2 x 580.000)
    total tabungan = 1.500.000 + 1.560.000 + 1.620.000 + 1.680.000 + 1.160.000
    total tabungan = Rp 7.520.000,00

Pertanyaan Lainnya