Matematika

Pertanyaan

Pak Dian menjual mobil memperoleh untung 25℅ dari harga pembelian. Jika keuntungan tersebut dihitung berdasar harga jual , keuntungan sebesar.

2 Jawaban

  • Harga beli selalu 100%
    Harga untung = 25%

    Harga jual = harga beli + harga untung
    Harga jual = 100% + 25%
    Harga jual = 125%

    #semoga membantu.....
  • Harga beli=100%
    Harga untung dari penjualan=25%
    Keuntungan=100+25=125%

Pertanyaan Lainnya